Sabtu, 12 Mei 2012

Adobe Photoshop CS3

Adobe Photoshop Cs3 adalah dalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek.

Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotografer digital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar/foto, dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS (Creative Suite), versi sembilan disebut Adobe Photoshop CS2, versi sepuluh disebut Adobe Photoshop CS3 , versi kesebelas adalah Adobe Photoshop CS4 dan versi yang terakhir (keduabelas) adalah Adobe Photoshop CS5.

Idealnya Software ini untuk:

  • Fotografer (fotographer)
  • Perancang Grafik (graphic designer)
  • Perancang Web (web designer)
  • Penyedia layanan cetak (print service provider)

Ini Adalah link Untuk mendownloadnya : Download ( Indowebster ) 496.40 Mb
Semoga bermanfaat 


Referensi :
id.wikipedia.org/wiki/Adobe_Photoshop

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management